Tamparan itu Pelajaran
Bismillah, Kemarin aku mengikuti Musabaqah Quran. Rasa di hati ini campur aduk antara ikut atau tidak. Sudah seminggu publikasi pendaftaran peserta musabaqah dibuka. Aku masih berusaha mencari alasan yang tepat bagi diriku sendiri agar aku tidak ikut musabaqah ini. Selalu saja, bahkan dulu ketika di madrasah pun, jika ustadzah menawarkanku untuk ikut musabaqah, aku lebih cenderung tersenyum dan...